News24xx
No Result
View All Result
No Result
View All Result
News24xx
No Result
View All Result
Home Crime

Pasutri Ditimpa Pohon Kelapa Pulang Dari Sawah, Istri Meninggal Suami Kritis

Almi Fitri by Almi Fitri
14 February 2023
in Crime, News
0
Pasutri Ditimpa Pohon Kelapa Pulang Dari Sawah, Istri Meninggal Suami Kritis
0
SHARES
4
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Warga Kampung Cisalak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat tertimpa pohon kelapa saat pulang ke rumahnya seusai bertani, Senin (13/2). Akibat kejadian itu, sang istri yang bernama Herti Kartini (50) meninggal dunia sedangkan suaminya Jajang (63) dalam kondisi kritis.

“(Jajang) masih menjalani perawatan intensif di RSUD Sekarwangi Cibadak, Kabupaten Sukabumi,” kata Kapolsek Cikembar AKP R Panji Setiaji.

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari polisi, sebelum kejadian nahas, pasutri yang merupakan warga RT 03, RW 12, Desa Sukamaju, Kecamatan Cikembar ini bergegas pulang seusai bertani di sawah. Saat itu turun hujan deras disertai angin kencang.

Rekannya yang bernama Otoy meminta agar Jajang dan Herti untuk berteduh dahulu sampai hujan reda. Namun, pasutri itu memilih untuk melanjutkan perjalanan karena ingin cepat sampai di rumah dan beristirahat.

Nahas saat dalam perjalanan pulang, tiba-tiba pohon kelapa yang berada di pinggir jalan setapak yang dilewati kedua korban tumbang dan menimpa mereka. Akibatnya Jajang dan Herti tidak sadarkan diri.

Tidak lama hujan pun akhirnya reda. Otoy pun langsung bergegas pulang ke rumahnya. Dia terkejut mendapati kedua rekannya dalam kondisi tengkurap tertindih pohon kelapa.

Otoy mencoba menyingkirkan batang pohon kelapa berukuran besar itu dari tubuh pasutri tersebut. Namun, karena tidak kuat ia pun langsung meminta warga membantu mengevakuasi batang pohon.

Akibat kejadian itu, Herti meninggal dunia di tempat karena mengalami luka yang cukup parah pada bagian kepala dan beberapa bagian tubuhnya, sedangkan Jajang mengalami luka parah. Kondisinya masih kritis karena mengalami luka berat dan tengah menjalani perawatan intensif di RSUD Sekarwangi.

Panji mengatakan, pihaknya langsung menuju lokasi setelah menerima kabar adanya kejadian pohon tumbang menimpa pasutri itu. “Dari keterangan saksi (Otoy), kejadian nahas yang dialami kedua korban akibat kecelakaan. Diduga pohon kelapa itu tumbang karena disapu angin kencang yang disertai hujan deras ditambah batangnya sudah keropos atau lapuk,” tambahnya seperti dilansir Antara.

Jenazah Herti sudah dimakamkan warga dan keluarganya di tempat pemakaman umum (TPU) yang tidak jauh dari rumahnya.

Terkait kejadian ini. Panji mengimbau agar warga selalu waspada ketika melewati pohon berukuran besar, apalagi saat turun hujan dan angin kencang. (sumber-Merdeka.com)

Previous Post

Mahasiswa Diamankan Polda Banten Gunakan Mobil Desa untuk Transaksi Sabu

Next Post

Wanita Diperkosa dan Dianiaya Kemudian Ditingal di tol Janger, Polisi Amankan Pelaku

Next Post

Wanita Diperkosa dan Dianiaya Kemudian Ditingal di tol Janger, Polisi Amankan Pelaku

Browse by Category

  • Advertorial
  • Advertorial Indragiri Hilir
  • Advertorial Siak
  • Bengkalis
  • Business
  • Crime
  • Culture
  • Entertainment
  • Fashion
  • Food
  • Gallery
  • Health
  • Hukum
  • Indragiri Hilir
  • Indragiri Hulu
  • International
  • Kampar
  • Kuantan Singingi
  • Lifestyle
  • National
  • News
  • Opinion
  • Pekanbaru
  • Pelalawan
  • Politics
  • Riau
  • Rokan Hilir
  • Rokan Hulu
  • Siak
  • Sports
  • Tak Berkategori
  • Tour de Siak
  • Travel
  • World

Browse by Tags

Aceh bali Bengkalis Brigadir J BTS celebrity coronavirus Covid-19 crime Curanmor DPRD Riau Ferdy Sambo health india indonesia Indra Kenz inhil international jambret Kampar Korupsi KPK Kuansing narkoba national Papua Pekanbaru pembunuhan pemerkosaan pencabulan pencurian Penganiayaan Piala Dunia 2022 Polda Riau polisi Polri riau Rohil Rohul sabu siak technology Tewas TNI Viral
Logo News24xx

  • About Us
  • Akun Saya
  • Checkout
  • Contact
  • Contact Us
  • Cyber Media Guidelines
  • Home
  • Home 1
  • Home 2
  • Home 3
  • Keranjang
  • Laman Contoh
  • News24xx.com
  • News24xx.com Backup
  • Pricing
  • Redaksi
  • Toko

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

No Result
View All Result
  • About Us
  • Akun Saya
  • Checkout
  • Contact
  • Contact Us
  • Cyber Media Guidelines
  • Home
  • Home 1
  • Home 2
  • Home 3
  • Keranjang
  • Laman Contoh
  • News24xx.com
  • News24xx.com Backup
  • Pricing
  • Redaksi
  • Toko

© 2025 JNews - Premium WordPress news & magazine theme by Jegtheme.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?